Menyusun Ransum/pakan Bebek Petelur
Ternak bebek petelur, setelah kita mendengar kata tersebut yang ada di benak kita adalah usaha ternak bebek yang mengusahakan agar mendapatkan telur dari bebek itu sendiri, simple bukan.
Yang memang simple, didalam
beternak bebek petelur tujuan utama ialah bagaimana mendapatkan hasil yang
paling tinggi dari persentase telur bebek yang dihasilkan dari bebek petelur
yang sedang kita ternakkan.
Tapi cara agar mendapatkan hasil yang
maksimal dari produksi telur bebek yang kita ternakkan apakah semudah kata –kata
diatas, tentunya membutuhkan beberapa usaha untuk meraihnya. Didalam beternak
bebek petelur salah satu tantangan yang akan kita hadapi adalah bagaimana cara
agar memperoleh hasil telur yang maksimal.
ada banyak factor yang menentukan
keberhasilan peternakan bebek petelur diantaranya dari pemeliharaan, kandang,
suasana lingkungan, dan yang paling utama ialah pakan bebek petelur yang
berkualitas.
Namun dalam artikel ini saya akan
mencoba menjelaskan pakan yang pasti dalam membuat bebek bertelur maksimal.
Didalam membuat pakan bebek
petelur Cuma ada dua hal yang menentukan keberhasilan suatu pakan yaitu pakan
haruslah memenuhi kadar protein kasar sebesar 17 – 18 % dan juga mengandung
kalori sebanyak 2700 – 2800 kkal. Kalau kurang pakan tidak akan berhasil
membuat bebek bertelur maksimal, kalau lebih bagaimana ? ya lebih bagus dang
tentunya.
Ada banyak pilihan dalam membuat
pakan bebek petelur namun disini saya tidak akan menjelaskan banyak –banyak. Hanya
menjelaskan pakan yang direkomendasikan dan sudah terbukti unggul dalam segala
hal mulai dari ketersediaan dan mutu pakan tersebut, dan yang paling penting
adalah ketersediaan pakan tersebut terus menerus atau selalu ada stok nya,
jangan pernah memeilih pakan yang kadang ada kadang tidak walaupun pakan
tersebut bagus karena pakan bebek petelur tidak boleh putus atau diganti –
ganti kalau hal itu terjadi bebek akan stress dan produksi telur menurun bahkan
stop sama sekali.
Campuran Pakan yang direkomendasikan :
·
Konsentrat bebek petelur 25%
·
Tepung jagung 35 %
·
Dedak halus 60%
Kenapa tiga macam pakan diatas
direkomendasikan karena
ü
Mudah didapat dan hamper diseluruh daerah
tersedia
ü
Nutrisinya dapat mencukupi kebutuhan bebek
petelur
Berikut Penjelasan Kandungan Bahan pakan bebek Petelur
diatas
1.
Konsentrat
bebek Petelur
Kadar air kurang
lebih 12 %, Protein : 37 -39 %, Lemak :2%, Abu : 35 %, Kalsium : 12 %, Phospor
: 1,2 %,
2.
Tepung
Jagung
Energi : 355
kkal, Protein Kasar : 9,2 %, Lemak : 3,9 %, Kalsium : 0,1 %, Fosfor : 0,25 %
3.
Dedak
Halus
Protein : 11,35%, Lemak :
12,15%,Energi : 180 kkal, Abu : 10,5%, Serat kasar : 24,46%, Air : 10,15%,
2 Responses to "Menyusun Ransum/pakan Bebek Petelur "
Terima kasih atas informasinya kak :) Sangat bermanfaat sekali untuk pemula..
Kunjungi Blog kami juga ya gan.. Beberapa artikel terpopuler yang membahas tentang Ayam Jago bisa agan baca dengan klik salah satu dibawah ini.
» Cara Menguatkan Kaki Ayam Bangkok Aduan
Link Artikel: https://pemainayam.club/cara-menguatkan-kaki-ayam-bangkok-aduan
» Katuranggan Sisik Naga Temurun
Link Artikel: https://pemainayam.club/ciri-katuranggan-sisik-naga-temurun-ayam-jago/
» Manfaat Buah Pepaya Untuk Ayam Jago
Link Artikel: https://pemainayam.club/manfaat-buah-pepaya-untuk-ayam-jago-aduan/
Untuk takaran pakanx dgn berat brpa kg om...dlm skli mkan..konsentrat ? Dedak ? Bekatul ? Untuk 10 ekor bebek petelur tks
Post a Comment